Bikin Suasana Keluarga di Rumah Makin Nyaman, Ini Ide Kreatif Racikan Bubuk Kopi sebagai Aromatherapy

Foto : Hos - RACIK : Ide Kreatif Racikan Bubuk Kopi Selain dijadikan Minuman Aromatherapy--

Baru setelah itu, apinya akan merambat ke kopi bubuk yang sudah ditetesi minyak kayu putih tadi.

Sebab, kopinya ini jika sudah mulai terbakar, dia akan mengeluarkan asap dan asapnya itu aromanya menyegarkan.

Jika apinya ini sudah mulai mati, asapnya nanti akan menjadi lebih banyak.

Untuk cara penggunaannya, kita bisa letakkan di ruangan tempat kita istirahat atau tempat kita tidur.

Sebab, aroma dari asap bakaran kopi dan minyak kayu putih ini sangat menyegarkan

Selain itu, aromanya juga langsung memenuhi ruangan. Sehingga bau apek, bau kecut, bau keringat di kamar kita ini bisa kita netralisir dengan aroma kopi yang dibakar.

Aroma asap inilah yang kita manfaatkan sebagai aroma terapi sekaligus sebagai pengusir nyamuk pengganti obat nyamuk bakar.

BACA JUGA:Ini Cara Makeup ala Cewek-cewek Korea, Perempuan Gen Z Wajib Paham

Jadi, dengan racikan ini, kita bisa istirahat di rumah bersama istri dan keluarga dengan tenang tanpa gangguan nyamuk dengan aroma yang menyegarkan.

BACA JUGA:Ini 5 Cara Cepat Menghilangkan Rasa Pedas di Mulut, Bukan Hanya Dengan Air Biasa

Sebab aroma racikan ini tidak seperti obat nyamuk bakar yang ada bahan kimianya yang bisa menggangu pernafasan.

BACA JUGA:4 Solusi Meningkatkan Imun Tubuh, Dengan Mengonsumsi Buah lemon Kamu Bisa Merasakan Manfaatnya

Itulah ide kreatif manfaat bubuk kopi yang diracik dengan menggunakan campuran minyak kayu putih yang sangat bermanfaat bagi keluarga dirumah. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan