Perkuat Kerja Sama Ekonomi Bilateral, Bahas Kemajuan Perundingan Indonesia-EAEU FTA

Sabtu 31 May 2025 - 01:26 WIB
Reporter : rama
Editor : Yogi

Turut hadir dalam pertemuan ini yakni Deputi Bidang Koordinasi Kerja Sama Ekonomi dan Investasi Kemenko Perekonomian Edi Prio Pambudi, Direktur Jenderal Perundingan Perdagangan Internasional Kementerian Perdagangan Djatmiko Bris Witjaksono, Staf Ahli Bidang Pembangunan Daerah/Juru Bicara Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Haryo Limanseto, Staf Ahli Bidang Hubungan Internasional/Chief Negotiator Johni Martha.

 

Kategori :