Pelengkap:
- Bawang goreng secukupnya
Cara membuat:
1. Tumis bumbu halus dengan minyak sayur hingga harum.
BACA JUGA:Makanan Ongol-ongol Singkong Pandan, Cara Bikin Mudah dan Lezat
2. Dalam panci lain, didihkan air bersama babat sapi, daun salam, daun jeruk, sereh, dan lengkuas.
3. Masukkan bumbu yang sudah ditumis, tambahkan santan, aduk rata sampai mendidih. Beri gula pasir dan garam, aduk rata. Lalu tes rasanya.
4. Masukkan irisan daun bawang dan seledri, didihkan sebentar, matikan api, angkat. Nikmati bersama nasi hangat dan taburan bawang goreng.
Kategori :