Momen Lebaran Idul Fitri 2024, Prabowo Sowon ke Kediaman SBY di Cikeas

Foto: Screenshoot Tiktok Tumgrd - Prabowo Subianto sambang ke Kediaman SBY di Cikeas, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Jumat 12 April 2024.--

Dalam kesempatan itu  SBY juga menunjukkan beberapa karya lukisannya di antaranya lukisan Gunung Prau, Dieng dan lukisan berlatar belakang kota di sebuah desa. 

Prabowo tampak sumringah saat menjawab pertanyaan wartawan. Saat ditanya ada obrolan seputar politik, Prabowo pun tertawa.

"Hahahhaa politik aja terus, ini lebaran," kata dia.

Namun demikian, Prabowo tak banyak bicara. Dia langsung melaju meninggalkan rumah SBY, usai menanggapi wartawan sebentar.

BACA JUGA:Prabowo Gelar Open House Terbatas di Kertanegara

BACA JUGA:Xi Jinping dan Prabowo Gelar Pertemuan di Tiongkok

Kemudian, mobil Prabowo keluar dari rumah SBY sekitar pukul 20.00 WIB. (FP/SEG)

Tag
Share