Cara Bikin Puding Buah, Cocok Untuk Menu Buka Puasa

Puding Buah--
Cara membuatnya:
1. Layer buahan, dipanci: tuang air, lychee syrup dan agar-agar, aduk rata. Lalu masak sampai mendidih sekitar 1 menit sampai agar-agar larut. Tuang gula, aduk, angkat
2. Tuang ke cetakan setinggi 1/4 inch, tata buah sesuai selera. Lalu tuang lagi agar-agar di atas buah, biarkan sampai lapisan atasnya mengeras.
3. Sementara itu buat layer santan. Di panci kecil: campur santan, air, daun pandan & agar-agar, aduk. Masak sampai mendidih sekitar 1 menit, masukkan gula. Aduk, angkat
4. Tuangkan perlahan di atas layer buah yang permukaannya sudah kering dan mengeras. Biarkan
sampai permukaannya mulai mengeras.
5. Sementara itu buat lapisan juice: metodanya sama seperti lapisan sebelumnya. (Merebus bahan lapisan juice tidak boleh terlalu lama, cukup sampai agar-agar larut).
6. Tuang lapisan juice perlahan di atas lapisan santan. Biarkan dingin, simpan di kulkas sampai mengeras
7. Keluarkan dari cetakan.