30 AP Ikuti Pembinaan Agen Perubahan Kementerian Agama 2024

Senin 02 Dec 2024 - 16:55 WIB
Reporter : Yogi
Editor : Rendy

“Alhamdulillah pada kegiatan kemarin salah satu agenda yang sangat menarik adalah Treasure Hunt. Selain memperkuat kekompakan dan kerja sama antar agen perubahan, aktivitas ini juga mendorong kami untuk merancang komitmen perubahan yang lebih terukur dan lebih baik,” ujarnya.

Selain itu, sesi khusus dengan narasumber dari Kemenpan RB, Bapak Raka, juga sangat penting karena memberikan wawasan tentang hakekat menjadi agen perubahan dan perannya dalam mendorong pelaksanaan reformasi birokrasi di satker masing-masin. 

Dengan partisipasi dalam kegiatan ini, MAN 2 Kota Malang semakin membuktikan diri sebagai institusi pendidikan yang berkomitmen terhadap inovasi, kualitas, dan integritas.

Kategori :