Jika dirasa kurang hp ini memiliki dukungan microSD hingga 1 TB dan Extended RAM hingga 6 GB.
Untuk kapasitas baterainya, Itel P55 5G dibekali dengan kapasitas baterai yang jumbo berkapsitas 5.000 mAh dan didukung pengisian cepat fast charging 18 Wat.
Itel P55 5G ini menjalankan sistem Android 13 yang diperluas dengan Itel OS.
Hp ini dilengkapi dengan colokan audio 3,5 mm, WiFi dual-band, Bluetooth 5.0, serta dual kartu SIM dan terdapat Fingerprint menyatu dengan tombol power.
BACA JUGA:Realme 12 5G: Smartphone Performa Gahar, Kamera 108 MP, Harga Menengah
BACA JUGA:Realme C31: Hp Entry Level dengan Spesifikasi Mempuni dan Harga Terjangkau
Itel P55 5G memiliki dua varian warna saja, yaitu Galaxy Blue, Mint Green.
Itel P55 5G dibandrol dengan harga Rp 1.699.000 untuk varian 6/128.