KORANOKUTIMURPOS.ID -Saat ini muncul berbagai macam kreasi makanan yang dapat dihidangkan saat Bersama keluarga.
Salah satunya, Curry puff atau karipap yang merupakan hidangan yang populer di Singapura dan Malaysia.
Makanan ini mirip dengan pastel namun kulit permukaannya berlapis-lapis dengan isian ayam cincang, kentang, dan bumbu kari.
Selain varian kari aku juga akan membuat isian ayam pedas menggunakan sambal dari Eatsambel.
Kali ini chef Devina Hermawan Resep Curry Puff Ayam Pedas yang berlapis dan renyak dimulut.
Menu cemilan yang mudah dan simple dengan Resep Curry Puff Ayam Pedas bisa menjadi salah satu andalan kalian untuk menambah kecerian disore hari Bersama keluarga dan tentunya lezat.
BACA JUGA:Resep Sate Kambing Ala Devina Hermawan, Pas Untuk Idul Adha
Tentunya dibuat dengan cara yang mudah, juga membuat anak-anak tertarik dan bisa dijadikan bekal untuk berangkat kesekolah.
Penasaran bagaimana cara memuat Resep Curry Puff Ayam Pedas?
Resep Curry Puff Ayam Pedas (24 pcs)
Water dough:
250 gr tepung terigu protein sedang
50 gr margarin
120 ml air
1 sdm gula