8 Manfaat Buah Cempedak, Salah Satunya Menjaga Kesehatan Mata, Simak Disini

Selasa 17 Sep 2024 - 22:26 WIB
Reporter : FRANSISKA
Editor : FRANSISKA

KORANOKUTIMURPOS.ID - Cempokak atau Pokak dikenal sebagai salah satu tanaman liar yang sering di jumpai di kebun dan hutan. 

Tanaman ini memiliki buah yang berwarna hijau dan berbentuk seperti kelereng. Cempokak memiliki kandungan nutrisi yang sangat penting bagi kesehatan. 

Salah satunya adalah pencegah penyakit mata rabun. Seperti halnya wortel cempokak juga banyak mengandung vitamin A yang baik untuk kesehatan mata.

Selain itu juga, terdapat kandungan antioksidan di dalamnya yang membuat tanaman ini memiliki manfaat untuk kesehatan.

Cempokak sering kali di konsumsi menjadi lalapan atau di jadikan tumisan cempokak untuk menemani nasi yang hangat. 

Cempokak memiliki manfaat bagi tubuh, salah satunya bisa menurunkan asam lambung.

Tanaman cempokak saat ini sudah jarang di temui karena tanaman ini tidak di kembang biakkan oleh masyarakat. Padahal jika menanam tanaman cempokak, buahnya memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh.

BACA JUGA:Menjaga Kesehatan Mata dengan Buah Rukam : Solusi Alami yang Efektif

Tanaman cempokak ini memiliki bentuk dan khasiat yang hampir sama seperti terong.  Buah cempokak sering kali di jadikan sebagai obat herbal yang alami.

Buah Pokak ini mengandung sisalogenone, torvogenin, chlorogenin, bahkan vitamin A.

Tanaman cempokak banyak tumbuh liar di kebun dan di hutan. Cempokak memiliki daun tunggal, berbentuk bulat telur dengan ujung runcing.

Lalu apa saja manfaat buah cempokak bagi kesehatan, berikut ini beberapa manfaat yang terdapat pada buah cempokak:

1. Menangkal Radikal Bebas

Cempokak mengandung antioksidan yang dapat membantu menangkal radikal bebas. Radikal bebas adalah molekul yang tidak stabil yang dapat merusak sel-sel tubuh dan menyebabkan berbagai penyakit, seperti kanker, penyakit jantung, dan penyakit Alzheimer.

2. Obat Asam Urat

Kategori :