Spesifikasi ROG Phone 6 Pro, Smartphone yang Populer dikalangan Gamers

Selasa 13 Aug 2024 - 22:54 WIB
Reporter : rama
Editor : Yogi

ntuk kamera depannya beresolusi 12 MP dengan sensor Sony IMX663 untuk memenuhi kebutuhan foto selfie dan video call.

Untuk kamera depannya hanya mampu merekam video hingga 1080p@30fps saja.

Di bagian performanya, ASUS ROG Phone 6 Pro mengandalkan chipset Qualcomm Snapdragon 8+ Gen 1.

ASUS ROG Phone 6 Pro juga mengandalkan RAM dan Kapasitas penyimpanan terbesar di dunia, yaitu 18 GB dan penyimpanan 512 GB. 

ROG Phone 6 Pro mengusung baterai berukuran 6000 mAh dengan pengisian cepat (fast Charging) 65 Watt. Hp gaming ini dilengkapi dengan dua lubang port charging, masing-masing terletak di sisi kiri dan bawah hp.

Tentunya hp gaming ini dibekali dengan kapasitas baterai yang cukup besar untuk menompang performanya yang tinggi.

BACA JUGA:Meuncur Smartphone Harga 1 Jutaan, ZTE Blade V50 Design UsungSpesifikasi Tangguh di Kelas Entry Level

Menjalankan sistem operasi Android 12 yang dibalut antarmuka ROG UI berbasis Zen UI.

Fitur lain yang dimiliki ROG Phone 6 Pro yaitu koneksivitas 5G, Dual SIM, Wi-Fi 802, Bluetooth 5.2, NFC, GPS, USB Tipe-C 3.1 (bawah), Tipe-C 2.0 (samping), Fingerprint (optik, di bawah permukaan layar), tombol AirTrigger, spaker ganda, tiga mikrofon, audio spasial Dirac Virtuo, serta colokan Jack 3.5mm.

ASUS ROG Phone 6 Pro memiliki satu varian warna saja, yaitu Storm White.

Untuk harga ASUS ROG Phone 6 Pro pada Januari 2024 ini dibandrol dengan harga sekitar Rp 17.499.000 untuk varian RAM 18GB ROM 512GB.

Jadi itulah sepesifikasi yang dimiliki ASUS ROG Phone 6 Pro ini. Bagaimana? Jika anda tertarik memiliki hp gaming ROG Phone 6 Pro ini silahkan beli di eccomerce langganan anda atau cek toko hp reminya secara langsung.

 

Kategori :