6. Tambahkan ekstrak pandan, aduk rata. Masukkan ke dalam plastik segitiga dan bolongkan.
7. Bolu Cookies : Siapkan loyang datar, olesi dengan Blue Band Cake & Cookie. Semprotkan adonan cookies membentuk cincin. Setelah adonan habis, isi bagian tengah cookies dengan adonan bolu.
8. Panggang dalam oven panas bersuhu 170°C hingga matang (±15 menit). Angkat dan dinginkan
9. Kue Kering Bolu siap untuk ditata di atas meja.
Kategori :