Resep Ayam kalasan yogyakarta, Nikmat Terasa Dilidah Cocok Hidangan Makan Keluarga
Ayam kalasan yogyakarta--
Cara Membuat
1. Cuci bersih ayam yang sudah dipotong menjadi 4 bagian.
BACA JUGA:Lapis Ubi Ungu dan Pisang, Resep Makanan Nikmat Cocok Untuk Ide Jualan
BACA JUGA:Resep Ayam goreng saus mentega simple, Dijamin Keluarga Pasti Suka
2. Haluskan bumbu halus diatas.
3. Siapkan panci yang muat semua potongan ayam diatas. Masukkan bumbu halus, gula merah, serai, daun salam, daun jeruk, potongan lengkuas, dan 500 ml air kelapa.
4. Nyalakan kompor. Aduk rata hingga tercampur semua.
5. Masukkan 4 sdm kecap manis, kaldu bubuk, dan garam. Aduk hingga meresap. Cek rasa
6. Setelahnya, ayam Kalasan siap digoreng hingga berwarna kecoklatan. Ayam Kalasan siap disajikan.