Unggul Mana Redmi A3 atau Itel P55 5G, Spesifikasi Tak Jauh Beda Harga Selisih Rp500 Ribu
Editor: yogie
|
Selasa , 16 Apr 2024 - 20:35

Redmi A3 atau Itel P55 5G--
Itel P55 5G memiliki dua varian warna saja, yaitu Galaxy Blue, Mint Green.
Itel P55 5G dibandrol dengan harga Rp 1.699.000 untuk varian 6/128.