Danpuslatpur Bersama Dankolat Tinjau Dapur Sehat Komering Milik Ketua APJI OKUT

Danpuslatpur Bersama Dankolat Tinjau Dapur Sehat Komering Milik Ketua APJI OKUT--
Sementara, Owner Dapur Komering Marlinda Maulana mengatakan bahwa pihaknya telah ditunjuk sebagai mengisi makanan siswa Sarjana Penggerak Pembangunan Indonesia (SPPI) Batch 3 tahun 2025.
"Alhamdulillah, dapur Komering telah dikunjungi bapak jenderal Danpuslatpur Bersama Dankolat dan Alhamdulillah layak dan memenuhi syarat," kata Marlinda Maulana yang juga merupakan Ketua DPC Asosiasi Pengusaha Jasa Boga Indonesia (APJI) OKU Timur.
Menurutnya, Dapur Komering dipercaya menjadi bagian dalam mensukseskan program Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto. Tentu kepercayaan ini akan slalu menjaga Kualitas makanan serta dapat memberikan manfaat lowongan pekerjaan bagi warga sekitar untuk dapat memenuhi kebutuhan sehari-hari," pungkasnya.