Idul Fitri 2025, Elnusa Petrofin Salurkan 10.872 Paket Sembako kepada Masyarakat di Seluruh Indonesia

Foto: Hos - Elnusa Petrofin Salurkan 10.872 Paket Sembako kepada Masyarakat Momen Ramadan dan Lebaran 2025--

Selain itu juga, dapat memenuhi kebutuhan para Awak Mobil agar memberikan semangat menjalankan tugas dan tanggung jawab khususnya dalam masa Ramadan dan Hari Raya Idul Fitri 2025 ini.

Sementara Ketua RW 004 Rawabadak Selatan, Faisal mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Elnusa Petrofin yang rutin membantu warga di lingkungan sekitar perusahaan.

“Bantuan ini sangat bermanfaat bagi warga RW 004 dan sekitarnya yang membutuhkan. Mudah-mudahan, Elnusa Petrofin diberikan keberkahan oleh Allah dan semakin sukses,” ucap Faisal.

Diketahui Program-program CSR Elnusa Petrofin selaras dengan Sustainable Development Goals (SDG’s) termasuk kegiatan Berbagi Kebersamaan di Momen Ramadhan dan Idul Fitri ini juga mencerminkan implementasi prinsip Environment Social & Development Goals (ESG) di seluruh lini bisnis dan operasionalnya.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan