Realme C53 menjalankan sistem operasi (OS) Android 13 yang dipoles dengan tampilan antarmuka (UI) Realme UI T
Dukungan tambahan seperti NFC, sidik jari yang tergabung dengan tombol power, port USB Type-C, audio jack, serta slot dual SIM dan memori eksternal hingga 2TB juga tersedia.
Realme C53 hadir dalam dua varian warna, yakni Champion Gold dan Mighty Black.
Realme C53 ini Cuma memiliki satu pilihan RAM dan penyimpanan saja. Berikut ini untuk harga Realme C53:
Harga Realme C53 RAM 6/128 GB: Rp 1.990.000
Bagaimana? Jika anda tertarik memiliki hp Realme C53 ini silahkan beli di e-ccomerce langganan anda atau cek toko hp terdekat.
Kategori :