Yuk Simak, Manfaat Tanaman Sangket Yang Wajib Kamu Tau

Senin 03 Feb 2025 - 22:17 WIB
Reporter : Fransiska
Editor : Siska

Senyawa flavonoid di dalam ekstrak tanaman sangket sudah terbukti bisa melindungi kekeruhan lensa mata dengan cara menghambat glikasi lanjut pada tingkat intermediet radikal bebas.

Senyawa alkaloid yang ada di dalam tanaman sangket juga bisa menghambat kerusakan oksidatif H2O2, sehingga bisa melemahkan pertumbuhan pembentukan katarak.

Tak hanya itu saja, ekstrak aquos tanaman sangket juga bisa menurunkan kadar kandungan glukosa darah. Oleh sebab itu, ekstrak aquos pada tanaman sangket bisa mencegah terjadinya komplikasi gangguan mata akibat diabetes.

10. Anti Kangker Payudara

Tanaman sangket ini adalah salah satu dari sembilan tanaman herbal yang mempunyai aktivitas anti kanker atau anti proliferative pada sel adenokarsinoma payudara.

Ekstrak dari tanaman sangket ini sudah terbukti menunjukkan IC50 dalam kisaran potensial untuk aktivitas melawan sel kanker payudara.

Kategori :