realme C61: Hp Terbaru Harga 1 Jutaan, RAM 8 GB, Layar Lebar dengan Desain Minimalis dan Tipis
realme C61--
- Mini Capsule (notifikasi ala Dynamic Island)
- Rasio layar ke bodi mencapai 85.5%
- Perlindungan ArmorShell Protection
- Sertifikasi TUV Rheinland High Reliability
Tentunya dengan layar yang seperti ini sudah sangat nyaman dan lancar untuk digunakan sehari hari.
Di sisi tengah layar terdapat kamera depan 5 MP yang mampu merekam video hingga 720 piksel.
BACA JUGA:Spesifikasi Hp Harga 2 Jutaan Infinix Zero 30 Vs Vivo Y28, Usung Chipset MediaTek Helio
Untuk fotografi kamera utamanya, realme C61 memiliki dua lensa kamera yang beresolusi 50 MP, dan AI Kamera. Kamera utama ini mampu merekam video hingga 1080p.
Untuk performanya, realme C61 ditenagai dengan chipset UNISOC T612 (12 nm).
Chipset ini dipadukan dengan kapasitas RAM 8 Gb serta penyimpanan 128 Gb yang bisa kamu sesuaikan. Hp ini juga tersedia fitur Extanded RAM hingga 4 GB serta Penyimpanan ini juga dapat diperluas menggunakan microSD.
Untuk kapasitas baterainya realme C61 membawa baterai jumbo berkapaitas 5.000 mAh dengan pengisian cepat 15 wat.
realme C61 berjalan dengan sistem operasi Android 14 dengan antarmuka Realme UI.
Fitur yang dimikili hp ini yaitu, Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, Bluetooth 5.0, GPS, USB Tipe-C 2.0, Fingerprint disamping menyatu dengan tombol power dan Jack 3.5mm.
BACA JUGA:Selisih Harga 20 Ribu, Intip Spesifikasi Infinix Hot 20S vs Realme 9i
realme C61 memiliki dua varian warna, yaitu Sparkle Gold, Dark Green.