VIVO T2 5G: Smartphone Mid Range, Kamera 64 MP, Performa Gacor
VIVO T2 5G--
KORANOKUTIMURPOS.ID - VIVO T2 5G dir dengan spesifikasi yang mengesankan serta dukungan teknologi 5G terbaru. Hp ini diharapkan akan menjadi pilihan bagi pengguna yang menginginkan kinerja kelas atas dan konektivitas tercepat.
Vivo T2 5G merupakan penerus dari Vivo T1 5G yang sukses dan memiliki basis penggemar yang besar.
Hp ini memiliki desain yang elegan dengan balutan material berkualitas tinggi yang memberikan tampilan mewah dan premium.
VIVO T2 5G ini baru ada di pasar India dibadrol dengan harga Rp 3,4 dan sampai Rp 3,8 jutaan.
Hp ini memiliki keunggulan dalam kameranya yang menggunakan kamera 64MP sehingga menghasilkan kualitas foto yang menarik, selain itu juga hp ini dibekali dengan chipset besutan Qualcomm Snapdragon yang menghasilkan proforma yang stabil dengan dibekali RAM 6 sampai 8GB.
Untuk spesifikasi lengkapnya simak dibawah ini.
VIVO T2 5G memili ukuran demensi 158.9 x 73.5 x 7.8mm dengan berat 7.2 gram sehingga memberikan kesan yang mewah.
VIVO T2 5G mengusung layar unggulan yaitu AMOLED dengan ukuran 6,38 inci dengan menggunakan resolusi 1080 x 2400 piksel, Refresh Rate 90hzs
Dengan layar yang seperti ini tentunya menggunakan hp VIVO T2 5G ini sudah sangat nyaman untuk digunakan beraktivitas seperti menonton video, browsing internet, serta bermain game dengan nyaman.
Layar Ini juga memiliki kecerahan puncak hingga 1300 nits, menjadikannya baik untuk penggunaan autdoor.
Untuk fotografinya, VIVO T2 5G memili kamera utama yang berisolusi 64 MP, dan kamera depth 2MP. Dengan kamera selfie berisolusi 16MP.
VIVO T2 5G didukung dengan chipset unggulan yaitu Qualcomm Snapdragon 695 yang sudah dibekali dengan modem 5G.
Selain itu, Chipset ini di padukan dengan RAM 6 hingga 8GB serta memori internal 128GB yang bisa Anda pilih sesuai kebutuhan, keren bukan.
Tentu sangat memuaskan jika di bekali dengan RAM 6 hingga 8GB serta memori internal 128GB.