ASUS M415: Laptop Mempuni di Harga Menengah
Laptop ASUS M415--
KORANOKUTIMURPOS.ID - laptop yang cocok untuk pemula maupun pelajar atau untuk kerja kantor dengan harga terjangkau kami merekomendasikan laptop ASUS M415.
Laptop ini sangat cocok untuk melakukan aktivitas seperti online meeting, bekerja di aplikasi Office, ataupun untuk melakukan riset penelitian via browser.
Dengan hargaRp 5.799.000 , kamu bisa membeli laptop ASUS M415.
Laptop ini memiliki performa yang cukup baik dengan bodi yang ringkas.
Laptop ASUS M415 ini dibekali dengan prosessor AMD Ryzen 3 3250U dengan perosessor ini merupakan perosessor terbaik untuk melakukan tugas sehari-hari seperti menjalankan aplikasi, browsing internet, dan multimedia.
Laptop ini dibekali dengan RAM sebesar 4 GB, 8 GB DDR3 yang bisa di upgrade, dengan RAM berfungsi untuk menyimpan data dan instruksi sementara yang digunakan oleh sistem operasi dan aplikasi yang berjalan.
BACA JUGA:Vivobook 13 Slate OLED - T3304GA-OLED321: Laptop Harga Rp 9 Jutaan dengan Spesifikasi yang Berlimpah
Selain itu juga laptop HP ini memiliki kpasitas penyimpanan yang cukup besar SSD tersedia 256 GB, 512 GB .
Penyimpanan ini tentunya sudah sangat besar untuk menyimpan file file kerja yang cukup besar, selain itu penggunaan SSD juga sudah sangat cocok untuk pengguna sehari hari seperti browsing, mengetik, dan menonton film.
Di bagian layarnya juga laptop ini termasuk sudah sangat nyaman mengigat harganya yang ramah di kantong, dengan ukuran layar 14 inci dengan resolusi FHD.
Dengan layar yang seperti ini, tentunya layar ASUS M415 sudah sangat nyaman untuk di gunakan sehari hari seperti menonton filem atau video lainnya.
Laptop ini dilengkapi dengan sistem operasi Windows 10 Home. Ini memberikan fitur-fitur tambahan seperti kemampuan untuk bergabung dengan domain, keamanan tambahan, dan fitur manajemen yang lebih canggih.
Laptop ini juga memiliki bodi yang ringan dan tipis yakni 1,99 cm saja dengan bobot yang hanya 1,60 kg pun menjadikannya salah satu laptop ringan yang mudah dibawa-bawa dengan hanya satu tangan.
BACA JUGA:Apple Macbook Air M1 2020: Laptop yang Masih Worth It, Dibekali dengan RAM Besar, Prosessor Ganas