Resep Rendang Daging, Telur dan Kentang yang Praktis, Bumbu Meresap dan Tahan Lama

Resep Rendang daging, Telur dan Kentang--

1/4 sdt pala bubuk

CARA MEMBUAT:

1. Tumis bumbu halus sampai benar2 matang dan mengeluarkan minyak kemudian tambahkan sereh, daun salam, daun jeruk, daun kunyit dan pekak masak lg sampai wangi

BACA JUGA:Resep Soto Ayam Ceker, Kuahnya Terasa Dilidah Cocok Hidangan Makan Siang Keluarga

2. Masukkan potongan daging aduk sampai berubah warna kemudian tambahkan santan dan telur, masak kembali dng api sedang/kecil saja sambil diaduk sesekali.

3. Bumbui dng garam, kaldu jamur dan sdkit gula masak terus sampai santan menyusut dan daging empuk, apabila ingin warnany kecoklatan masak dng api kecil selama 4-5 jam

4. Terakhir masukkan kentang dan masak sampai kentangny empuk, angkat siap disajikan

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan