Rekomendasi Smartphone Harga 5 Jutaan Infinix Zero Ultra dan Samsung Galaxy A35 5G, Pilih Mana
Editor: Yogi
|
Rabu , 28 Aug 2024 - 21:18
Mending Infinix Zero Ultra dan Samsung Galaxy A35 5G--
Fitur lain yang dimiliki hp Samsung Galaxy A35 5G yaitu memiliki Speaker stereo dan Dukungan microSD hingga 1 TB.
Samsung Galaxy A35 5G memiliki tiga varian warna yang mewah yaitu Awesome Lilac, Awesome Navy, Awesome Iceblue.
Samsung Galaxy A35 5G di bandrol dengan harga Rp. 4.999.000.