Resep Kolak Singkong Mutiara, Hidangan Jadul Disukai Anak

Resep Kolak Singkong Mutiara--

1/4 sdt garam

2 kembar daun pandan ikat simpul

Cara Membuat

1. Dalam panci masukkan singkong, santan, dan daun pandan, masak hingga singkong.empuk

BACA JUGA:Tidak Butuh Waktu lama, Ini Tips Memasak Daging Agar Cepat Empuk, Bisa Menghemat Gas

2. Tambahkan gula, skm, vanili, garam dan sagu mutiara, biarkan mendidih,koreksi rasa, angkat.

3.Kolak Singkong Mutiara Siap disajikan.

Untuk manfaat Singkong antara lain:

1. Sebagai Sumber energi

Kandungan karbohidrat yang tinggi pada singkong menjadikannya sumber energi yang baik. Sangat cocok dikonsumsi sebelum beraktivitas fisik.

2. Menjaga kesehatan pencernaan

Serat dalam singkong membantu melancarkan pencernaan, mencegah sembelit, dan menjaga kesehatan usus.

3. Menurunkan risiko penyakit jantung

BACA JUGA:Resep Mushroom Omelette Ala Devina Hermawan, Cocok Untuk Kumpul Keluarga, Dijamin Lembut dan Lezat

Kandungan kalium pada singkong membantu menurunkan tekanan darah dan menjaga kesehatan jantung.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan