Program Unggulan Seragam Sekolah Gratis di OKU Mulai Dibagikan

Plt. Kepala Dinas Pendidikan OKU, Agus Stiawan membagikan seragam sekolah gratis yang merupakan program unggulan Bupati OKU, H Teddy Meilwansyah dan Wakil Bupati OKU, H Marjito Bachri. -Istimewa---

BACA JUGA:Curup Lungkuk Bakal Diubah jadi Wisata Keluarga

BACA JUGA:Terduga Pengrusak Dua Pos Polisi di OKU Tewas Ditembak

Sementara, salahsatu pelajar SMP di Kabupaten OKU mengaku sangat bersyukur dan berterimakasih telah mendapatkan perlengkapan sekolah gratis.

“Terimakasih Bapak Bupati dan Wakil Bupati OKU yang telah memberikan bantuan berupa tas, seragam dan sepatu sekolah,” ungkapnya.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan