Resep Opor Ayam yang Gurih dan Lezat, Hidangan Untuk Hari Raya
Editor: Yogi
|
Sabtu , 22 Mar 2025 - 21:33

Opor Ayam--
- 8 bawang merah
- 5 bawang putih
- 3 buah kemiri
- kencur, secukupnya
- 1 sdm ketumbar
- 1 sdt lada butiran
BACA JUGA:Resep Ayam Bakar Taliwang, Cocok untuk Ide Jualan
BACA JUGA:Bikin Sarapan Pagi Lontong Sayur yang Lezat
- Kunyit, secukupnya.
Bumbu cemplung:
- Seruas Jahe, geprek
- Seruas laos, geprek
- 2 btg serai, memarkan
- Garam, kaldu bubuk secukupnya
- 5 lembar daun salam