Resep Lengkap Tongkol Suwir yang Nikmat
Editor: Yogi
|
Selasa , 11 Mar 2025 - 18:10

Tongkol Suwir--
- 1 btng serai geprek
- 50 gr cabe rawit iris
- Garam, gula, penyedap jamur, secukupnya
- Minyak untuk menumis
Bumbu halus:
- 5 siung bawang putih
- 10 siung bawang merah
- 5 bh cabe merah besar
Cara:
1. Bersihkan ikan, goreng tdk sampai kering, suwir-suwir
BACA JUGA:Resep Pangsit Chili Oil, Hidangan Lezat Cocok Untuk Sore Hari
2. Tumis bumbu halus beserta jahe, lengkuas, serai, daun jeruk, cabe rawit, hingga harum
3. Masukkan ikan, beri garam, gula, penyedap jamur. Aduk rata, Koreksi rasa, angkat, sajikan.