Kemenpar Akan Sambut Wisman Pertama di Tahun 2025 di Tiga Pintu Masuk Utama
Editor: Rendy
|
Rabu , 01 Jan 2025 - 19:18
Kementerian Pariwisata (Kemenpar) dijadwalkan akan menyambut wisatawan macanegara (wisman) pertama yang tiba di Indonesia pada 2025 melalui pintu-pintu masuk utama yakni Jakarta, Bali, dan Kepulauan Riau.--