KORANOKUTIMURPOS.ID - Itel baru saja mengumumkan secara global spesifikasi smartphone terbarunya yaitu Itel A50.
Itel A50 ini merupakan smartphone terbaru dengan spesifikasi di kelas entry level yang cukup mempuni.
Simak berikut ini spesifikasi Itel A50:
Itel A50 memiliki desain berdimensi 163.9 x 75.7 x 8.7 mm yang minimalis dan nyaman di genggam.
Itel A50 mengusung layar menggunakan panel IPS LCD berukuran 6,6 inci dengan resolusi 720 x 1612 piksel.
Tentunya dengan layar yang seperti ini sudah sangat nyaman dan lancar untuk digunakan sehari hari.
Itel A50 di sisi tengah layar terdapat kamera depan 5 MP.
BACA JUGA:Perbedaan harga Infinix Zero Ultra vs Samsung Galaxy A55 5G, Spesifikasi Canggih di Kelas Flagship
Untuk fotografi kamera utamanya, Itel A50 memiliki dua lensa kamera yang beresolusi 8 MP, dan 0,8 MP serta didampingi dengan lampu Flash.
Tentunya dengan kamera yang seperti ini sudah sangat nyaman digunakan untuk kebutuhan sehari hari.
Untuk performanya, Itel A50 ditenagai dengan chipset Unisoc Tiger T603.
Chipset ini dipadukan dengan kapasitas RAM 2 GB, 3 GB, 4 GB serta penyimpanan 64 GB dan 128 GB yang bisa kamu pilih sesuai kebutuhan. Tersedia juga slot microSD untuk menambah penyimpanan yang lebih luas.
Untuk kapasitas baterainya Itel A50 membawa baterai jumbo berkapaitas 5000 mAh dengan dukungan pengisian 10 Wat.
Itel A50 berjalan dengan sistem operasi Android 14.
BACA JUGA:Perbedaan Spesifikasi Itel S23 dan Realme C35, Lengkap dengan Harga dan Keunggulan