Tecno Camon 20 Pro 5G, Usung Chipset MediaTek Dimensity 8050 dan Kamera Sempurna

Kamis 03 Jul 2025 - 15:27 WIB
Reporter : yogie
Editor : yogie

KORANOKUTIMURPOS.ID - Tecno Camon 20 Pro 5G rilis di Indonesia sejak Juli 2023 lalu. Hp Tecno Camon 20 Pro 5G ini hadir di Indonesia dengan membawa spesifikasi di kelas menengah.

 

Tecno Camon 20 Pro 5G memiliki spesifikasi lebih tinggi dari Tecno Camon 20 Pro 4G. 

 

Tecno Camon 20 Pro 5G dilengkapi dengan spesifikasi yang lebih mempuni di kelasnya, tepatnya pada bagian performanya.

 

Hp ini dibekali dengan  chipset MediaTek Dimensity 8050 yang merupakan chipset tertinggi untuk menunjang aktivitas seperti bermain gim.

 

Selain itu tentunya Tecno Camon 20 Pro 5G memiliki keunggulan dalam kameranya yang beresolusi 64 MP yang menghasilakn jepretan kameranya semakin sempurna.

 

Apa saja spesifikasi yang diusung oleh Tecno Camon 20 Pro 5G ini, simak di bawah ini spesifikasi lengkapnya.

 

 

Tecno Camon 20 Pro 5G memiliki ukuran dimensi 162.7 x 75.9 x 7.8 mm dengan bobot 193 gram. Hp ini juga dilengkapi dengan sertifikasi IP53 Tahan debu dan percikan air.

 

Kategori :